Home » , » cara flash Samsung Galaxy J1 SM - J100H via Odin

cara flash Samsung Galaxy J1 SM - J100H via Odin

Posted by Improop Blog' on Friday 17 November 2017

Kali ini admin akan membagikan Tutorial cara flash samsung galaxy j1 SM - J100H. Tutorial cara flash Samsung Galaxy J1 J100H ini Admin buat setelah berhasil mengatasi permasalahan software Samsung Galaxy J1 J100H seperti botloop dan Samsung Galaxy J1 J100H sering muncul notifikasi sayangnya Aplikasi telah terhenti, Permasalahan tersebut dapat diatasi dan Samsung Galaxy J1 J100H dapat kembali  digunakan, Samsung Galaxy J1 J100H kembali normal, tentu saja nyaman untuk digunakan.

Bahan untuk flashing :

1. Firmware Samsung Galaxy J1 SM - J100H
2. Odin
3. USB Driver Samsung

Tutorial cara flash Samsung Galaxy J1 SM - J100H via Odin

  • Instal Driver Samsung di Komputer dan Instal
  • Ekstrak Odin3 v3.10.7 di Komputer. 
  • Ekstrak firmware Samsung Galaxy J1 SM-J100H dikomputer
  • Matikan Samsung Galaxy J1 SM-J100H
  • Selanjutnya masuk ke Download mode dengan cara Tekan dan tahan tombol Home + Volume Down + Power sampai masuk ke Download Mode, Untuk melanjutkan ke Download Mode tekan Tombol Volume Up sekali.
  • Jalankan Odin3 dan Sambungkan Samsung Galaxy menggunakan USB ke Komputer, Pastikan Samsung Galaxy J1 SM-J100H anda sudah terdeteksi oleh Odin.
  • Masukkan firmware Samsung Galaxy J1 SM-J100H pada tab AP 
  • Jika semua sudah dipersiapkan, Selanjutnya Klik START untuk memulai proses Flashing Samsung Galaxy J1 SM-J100H dan tunggu proses Flash sampai selesai.
  • Jika Flash Samsung Galaxy J1 SM-J100H selesai akan muncul tulisan PASS
  • Selesai, Proses flash Samsung Galaxy J1 J100H sukses

Terima kasih telah membaca artikel ini & dipublikasikan oleh Improop Blog'

0 komentar:

Post a Comment

Improop Blog. Powered by Blogger.

Search This Blog

Total Pageviews

Popular Posts

1825458